Berbicara pada Diri Sendiri untuk Kesehatan Sendiri

Jakarta (WWT) - Judul asli di WAG adalah "DAHSYATNYA SELFTALK FOR HEALING".

Sakit atau penyakit muncul,  itu tidak hanya karena faktor dari makanan, minuman, kurang tidur, kurang olah raga, gaya hidup, pola hidup dsb, tapi juga kadang  bisa karena SELFTALK yang mempengaruhinya. 

Entah anda percaya atau tidak, kita menyadari bahwa pengaruh selftalk bagi kehidupan bisa untuk kesembuhan, kesehatan, untuk sakit, penyakit, bahkan bisa untuk menghindari  kematian (artinya kita bisa diselamatkan) ketika SELFTALK DILAKUKAN DENGAN BENAR. 

Kenapa bisa demikian ? 

Karena 

Tubuh itu CERDAS

Tubuh itu bisa diajak KOMUNIKASI

Tubuh itu bisa merespon PIKIRAN kita

Tubuh itu bisa memiliki KESADARAN

Tubuh itu memiliki KEHIDUPAN

Tubuh itu mampu MENYEMBUHKAN diri sendiri

*Contoh kasus :*
Suatu saat ada seseorang yang divonis oleh dokter sakit lever yang sangat parah. Terbaring sakit sampai 1 bulan lebih. Air kencingnya sudah berwarna hitam pekat. Levernya  pecah. Dokter bilang jika sembuh, ini merupakan keajaiban. Karena kondisinya sudah parah. Dan kalaupun sembuh, nantinya tidak boleh kerja keras, tidak boleh berpikir terlalu serius, dan kalaupun nanti sembuh levernya sdh tidak bisa normal.

Kemudian si sakit berpikir :
*“Jika saya sembuh tapi tdk boleh bekerja dan berpikir keras mau jadi apa nantinya ?*
*Apalagi Nggak boleh ngapa ngapain.”*

Sejak itu si sakit meyakinkan pada diri sendiri , mengatakan pada diri sendiri, bahwa omongan dokter  spt itu adalah salah. 
Meyakinkan diri dengan mengucapkan kalimat :

*“ Lever saya sembuh, lever saya sehat, lever saya normal, tidak ada istilahnya lever saya cacat. Tidak ada itu. Saya sembuh, saya sehat.”*

Si sakit meyakinkan diri secara terus menerus, meyakinkan berkali kali, 

*“ Saya bisa bekerja keras, saya boleh berpikir yang berat berat, apapun kaitannya yang dilakukan orang normal saya juga bisa lakukan. “*  
Dan diucapkan secara terus menerus. 

Tanpa disadari si sakit akhirnya bisa bekerja keras, tidak pernah kambuh lagi levernya, dan merasa benar benar sangat sehat, levernya sdh kembali  normal dan tidak ada masalah lagi. 

Karena tubuh itu bisa merasakan, bisa diajak berkomunikasi, tubuh itu memiliki kesadaran, berarti tubuh itu bisa diperintahkan untuk menyembuhkan diri sendiri .

*Contoh kasus yang lainnya :* 
Ada seorang yang sedang sakit lumpuh seluruh tubuh, lalu seseorang tsb  melakukan Selftalk yang diawali dengan memohon pada Allah agar mengijinkan diri untuk berbicara pada tubuh

*“Yaa Allah ijinkan hamba untuk berbicara dengan tubuh hamba, Ijinkan hamba Yaa Allah agar hamba bisa sehat, bisa sembuh kembali”.*

*“Bismillahirrahmanirrahim,”*

*“Wahai tubuhku, wahai seluruh bagian organ organ tubuhku, seluruh peredaran darah, seluruh sel sel tulang rusukku, jantungku, leverku, ginjalku, paru paruku, peredaran darah yang diotak, seluruh jaringan tubuh, seluruh metabolisma tubuh, saat ini juga, sekarang ini juga, aku perintahkan kalian, untuk berfungsi kembali, aku perintahkan pada kalian semuanya untuk normal kembali, bisa bekerja kembali seperti semula. Sekarang juga aku perintahkan pada kalian semua, seluruh organ organ pada tubuhku, sekarang dan saat ini seluruh peredaran darah, sekarang dan saat ini semuanya aku perintahkan pada kalian semuanya untuk bekerja dan berfungsi kembali normal, kembali spt semula.”*

Dan kalimat itu DIULANG BERKALI KALI. 

Akhirnya seseorang tersebut bisa kembali normal dengan cepat, sehat sampai saat ini.

ALHAMDULLILAH...
ITULAH DAHSYATNYA SELFTALK

Mari mulai saat ini  lakukan SELFTALK yang positif 😊🌹

Sumber : Sate Jawa
Foto : Istimewa
Share:

Translate

Pola Pikir

Ada Penghianat Bangsa Dalam Pilpres 2024

Pahlawan Jalan Maju, Penghianat Jalan Mundur Jakarta ( Warta WA Terkini - No Gossip ) - Dari mulai isue Politik Dinasti hingga isue Penghi...

Arsip Blog